Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2013

Jebakan Promo XL Rp 1 Bisa

Saatnya kita bahas tentang jebakan promo operator seluler di Indonesia. Tujuannya adalah agar anda tidak tertipu dengan iklan yang terdengar manis, tetapi akhirnya anda akan kecewa setelah tahu trik operator telekomunikasi di negeri ini untuk menggaet para pelanggan baru yang ingin sebuah PULSA MURAH, atau bahkan GRATIS. Ingat , tidak ada yang murah dan gratis dalam bisnis operator telco di negeri ini. Lanjut.. Ini kutipan tentang sebuah berita tentang Xl Rp 1 Bisa. XL Luncurkan Program “Rp 1 Bisa” Publikasi oleh Global FM Lombok pada 21:48 Wita. 31 October 2013 XL Mataram (Global FM Lombokk)- PT XL Axiata Tbk atau XL kini menghadirkan tarif murah dan menarik bagi para pelanggan lewat program terbarunya yaitu program inovatif “Rp 1 Bisa”. Program ini memberikan manfaat kepada pelanggan berupa tarif 1 rupiah per SMS. Program ini mulai berlaku 31 Oktober 2013. Pelanggan XL yang ada diseluruh Indonesia bisa memanfaatkan program baru ini. ... Ia mengatakan, program “ Rp 1 Bisa ” memberi...

Always On (AON) Murah Internet Smartphone Non BB

Tulisan ini ditujukan bagi pengguna smartphone yang bukan BB (Blackberry). Jadi hanya berlaku untuk smartphone jenis Android, iPhone dan Windows Mobile OS. Murah atau mahalnya sebuah paket data Internet (internetan) yang ditawarkan oleh sebuah provider telpon GSM/CDMA/ISP dapat diukur dengan satuan per kilobyte (per kb). Jadi Harga dan tarif ber-internet-an berapa pun yang ditawarkan oleh provider kartu handphone anda, silahkan dihitung saja bila biayanya dibagi dengan kilobyte yang didapat berapa. Jadi anda tidak akan tertipu. Faktor lain yang perlu anda pertimbangkan adalah bagaimana pola penggunaan anda di handphone smartphone anda ketika ber internet ria. Sebagai contoh, saya adalah pengguna smartphone Android. Pola penggunaan internet saya adalah untuk membaca email GMAIL, email Yahoo Mail, Whatsapp, Yahoo Messenger via IM + atau eBuddy , men-download aplikasi dari Android Play, browsing via Browser dengan feature image off dan semua iklan online diblokir, Facebook via Andro...

SMS Otomatis Android Terjadwal

Bagi pengguna handphone android yang ingin memonitor sesuatu lewat sms, atau melakukan perkerjaan mengirim sms setiap hari yang isinya sama saja setiap harinya tentu ingin mempermudah cara pengiriman sms tersebut. Sekaligus juga ingin diingatkan agar segera mengirimkan sms yang sudah terjadwal (ditetapkan jam dan menitnya) agar tidak kelupaan mengirim sms. Contoh kasus nya : Anda ingin setiap hari diberi tahu berapa tagihan kartu Matrix Pascabayar Indosat anda. Anda ingin setiap hari diberi tahu berapa penggunaan pulsa kartu Matrix Pascabayar Indosat anda pada periode bulan ini. Anda ingin setiap hari diberi tahu berapa kuota data kartu Tri AON anda. Anda ingin setiap jam 11.59 mengirimkan sms kepada istri anda, menanyakan apakah ia sudah makan ataukah belum...dsb  Nah bagi anda yang menggunakan smartphone android, ada suatu trik dan sekaligus juga saya anggap sebagai tips untuk membuat jadwal/schedule pengiriman sms-sms yang sama isinya pada suatu hari, jam dan menit yang...

HEMAT PULSA Menjawab Pertanyaan Pengunjung Situs

Bulan-bulan ini saya terlalu sibuk sehingga tidak dapat menjawab satu per satu pertanyaan para pengunjung situs HEMAT PULSA ini. Lagipula blog ini sepi pengunjung jadi agak terabaikan. Namun demikian saya usahakan menjawab satu per satu dengan cara dirapel, alias dikumpulkan dulu baru saya jawab saat ini. Berikut ini adalah daftar halaman yang mungkin perlu anda baca dulu dalam mencari jawaban atas pertanyaan cara hemat pulsa di situs ini  : Trik Telpon Sesama Tri Murah NEWJANET Three Jagoan... Kartu AS : Pulsa Gratis Telpon, SMS, Chatting Rp.5... Cara Daftar Paket Nelpon 3 Trik Tri SMS MURAH Semua Operator NEWJANET Jagoan ... Cara Daftar Three Always ON Trik Irit Hemat Biaya Telpon dan Internet Dengan "... Tips Jitu Hemat / Irit Pulsa SMS dan Internet di H... XL-Ku : 10000 SMS hanya Rp.300,- Cara Gratis Menambah Kuota Tri Always On Rangkaian Charger Aki Mobil Otomatis On Off Dengan... Ok, mari masuk ke bagian tanya jawab saja langsung.. capek ngetiknya : T. Bagai...

Apa Sebab Internetan Lambat Dengan Kartu Prabayar?

Saya sering sekali berganti-ganti kartu prabayar untuk internetan, baik yang GSM (axis, three paket data, three AON,XL,Simpati, im2, mentari, matrix paket profesional, Im3) maupun yang CDMA (esia aha, fren yg jaman dulu , smart yang jaman dulu, smartfren yang sekarang, flexi prabayar). Di sini Speedy tidak termasuk kartu prabayarnya. Baik dipasang di hp maupun modem GSM/CDMA. Semuanya mengalami hal yang sama, yakni pasang surutnya kecepatan akses internetnya. Bukan cuma sehari dua hari tapi bisa sebulan lemot. Lama - lama saya jadi mikir, kenapa ya layanan yang dulunya bagus kok lama lama internetnya kecepatannya tidak memuaskan dan malah bikin mood kerja jadi bad mood (bahasa halusnya, asli nya sih bikin emosi !!) Ini hasil renungan saya apa sebab koneksi internet tiap provider itu lama-lama jadi lemot, tidak stabil dan bahkan ada yang tidak bisa dapat sinyal lama sekali. Asumsinya lokasi saya tidak berubah lho. Tetap di lokasi dan koordinat GPS yang sama. 1. Sekarang ini pelang...